Selamat Datang di Laman Informasi Museum “Naladipa” Desa Dermaji
Museum ini digagas Pemerintah Desa Dermaji pada tahun 2013, dengan tujuan untuk menjadi sarana dokumentasi sejarah dan ruang belajar publik agar tidak melupakan kearifan masyarakat desa dengan berbagai pengetahuan sosial yang terlihat dari benda-benda koleksi museum. Museum Naladipa terbuka untuk umum.
Facebook page : @MuseumDesa
Twitter : @MuseumNaladipa
Tahun Berdiri
Benda Koleksi
Pengunjung

Pemerintah Desa Dermaji Ikuti Upacara HUT ke-76 RI Secara Virtual
DERMAJI.DESA.ID – Kegiatan Upacara Hari Ulang Tahun Kemerdekaan RI ke-76 Tahun 2021 di tengah ujian pandemi Covid-19 yang masih terjadi sampai saat ini, Pemerintah Desa Dermaji gelar upacara secara virtual dengan mengikuti rangkaian upacara yang diselenggarakan di...
Sejarah Berdirinya Museum Naladipa
Ide pendirian museum desa bermula dari diskusi-diskusi yang bersifat informal, yang dilakukan oleh Kepala Desa Dermaji (Bayu Setyo Nugroho) bersama para pegiat desa (aktifis Gerakan Desa Membangun/GDM) pada awal tahun 2013. Inisiatif pertama muncul saat Bayu Setyo...
Tim dari Kemendikbud Kunjungi Museum Naladipa
DERMAJI.DESA.ID - Museum Naladipa Desa Dermaji, Rabu (29/5/2019) mendapat kunjungan dari tim Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). Tim berjumlah empat orang dan dipimpin oleh Rusmiyati, Kepala Seksi Standardisasi Museum, Direktorat Jenderal Kebudayaan,...
Ani-ani
Bercocok tanam sudah menjadi keahlian masyarakat Desa Dermaji dari dulu hingga sekarang. Sejak terbentuknya sebuah desa, pertanian menjadi penopang utama pergerakan ekonomi masyarakat. Berbagai alat pertanian yang masih di kenal hingga saat ini diantaranya adalah...
Thing Thong Thing Breng
Sebelum adanya alat musik seperti sekarang ini, masyarakat Desa Dermaji sudah kulina menggunakan alat musik berbahan dasar lokal. Bambu adalah salah satu jenis pohon multifungsi yang diantaranya bisa digunakan sebagai alat musik. Thing Thong Thing Breng adalah nama...